Blog Layout

Cara Efektif Merawat Ukuran Kasur Busa No 3 Agar Awet

August 12, 2022

Ukuran kasur busa no 3 umumnya berukuran 120 x 200 cm, yang mana ukuran ini ditujukan untuk kebutuhan tidur satu orang dengan memberikan space tidur yang luas. Ukuran kasur yang juga kerap disebut double bed ini sering dipilih orang yang suka tidur dengan berbagai posisi karena membutuhkan ruang gerak yang luas ketika tidur.


Kasur busa pun dipilih karena jenis alas tidur ini memberikan kenyamanan tidur terbaik, terlebih jika menggunakan busa tebal nan empuk. Meski memiliki banyak peminatnya, namun masih banyak orang yang belum tahu cara perawatan ukuran kasur busa no 3. Alhasil, kasur pun menjadi mudah kempis dan keras sehingga tidak nyaman digunakan.


Jika memiliki ukuran kasur busa no 3 atau berencana membeli ukuran tersebut, namun belum tahu cara perawatannya yang tepat, simak artikel ini selengkapnya.



mengganti sprei ukuran kasur busa no 3


Menggunakan Sprei 


Lebih baik ketika menggunakan kasur memang menggunakan sprei agar melindungi kasur dari debu sehingga tidak terkena langsung pada permukaannya. Dikarenakan ukuran kasur busa no 3 saat ini sudah banyak diproduksi oleh berbagai merk maka tidak akan sulit mencari sprei yang sesuai dengan ukuran kasur tersebut. Usahakan untuk rutin mengganti dan mencuci sprei agar debu, serta kotoran tidak menumpuk sehingga terhindar dari munculnya bakteri atau virus, baik pada kasur maupun sprei.


Sedot Debu


Ukuran kasur busa no 3 berukuran cukup luas sehingga kebersihannya perlu selalu dijaga. Untuk menjaga kebersihannya, Anda bisa rutin melakukan sedot debu menggunakan vacuum cleaner seminggu sekali. Tujuannya untuk menghilangkan bakteri dan debu yang menempel pada kasur, bahkan cara ini juga bisa menyedot tungau yang bersarang. Bisa dimulai dengan menyingkirkan barang-barang yang ada di atas kasur terlebih dahulu, seperti bantal, guling, dan selimut. 


Memakai Dipan Sesuai Ukuran


Adanya kontak langsung antara kasur dengan lantai bisa memicu terjadinya kelembaban dan mendatangkan jamur untuk tumbuh. Untuk itu, Anda perlu menggunakan dipan untuk sebagai penyangga kasur. Usahakan memilih bahan dipan yang kuat sehingga bisa menyangga kasur dengan kokoh dan nyaman. 


Jika menggunakan ukuran kasur busa no 3 maka carilah dipan dengan ukuran yang sama. Sekarang pun sudah banyak toko furniture yang menjual dipan untuk ukuran kasur tersebut.


Menjemur Kasur


Sinar matahari memang dianggap bisa membunuh kuman yang menempel. Namun, hal ini tidak berlaku pada kasur busa. Sangat disarankan Anda tidak menjemur kasur di bawah matahari langsung karena bisa merusak pori-pori busa yang alhasil kasur menjadi cepat kempis.

Jika kasur Anda basah dan lembab sehingga perlu dikeringkan, bisa menjemurnya dengan cara diangin-anginkan di luar ruangan selama kurang lebih 4 sampai 5 jam atau menggunakan hairdryer apabila memilikinya. Namun, bila tetap ingin menjemurnya, Anda bisa mencari spot atau area di dalam rumah yang mendapatkan sinar matahari, lalu jemurlah kasur di tempat tersebut.


Baca juga: Cara Mudah Menata Ruangan Kecil dengan Ukuran Kasur No 3


Itulah sejumlah cara efektif dalam merawat ukuran kasur busa no 3 agar bisa awet digunakan hingga bertahun-tahun. Bila tengah mencari ukuran kasur tersebut, disarankan Anda membeli yang sudah menggunakan teknologi Sanitized, seperti produk keluaran Kasur Busa Royal Foam.


Merk kasur busa ternama ini menyisipkan teknologi pada seluruh kasurnya. Teknologi canggih ini bisa membuat busa lebih cepat menyerap cairan sehingga kasur pun tidak lembab dan tidak apek. Dengan kasur yang selalu kering ini tidak akan membuat jamur tumbuh dan tungau bersarang yang bisa mengganggu kenyamanan. Adanya teknologi Sanitized juga membuat perawatan kasur lebih mudah karena tidak perlu rutin menjemurnya.


Perlu Anda ketahui, merk kasur busa ini adalah yang pertama dan satu-satunya di Indonesia yang memakai teknologi canggih tersebut. Selain itu, teknologi Sanitized juga sudah mendapatkan lisensi resmi dari para ahli mikroba di Swiss sehingga terjamin keampuhannya. 


Selain adanya teknologi Sanitized, Kasur Busa Royal Foam menjual beragam pilihan tipe kasur busa dengan busa tebal anti kempis yang dibalut kain penutup lembut untuk menunjang kenyamanan tidur. Selain itu, setiap produknya pun diberikan garansi jangka panjang yang menandakan bahwa kualitasnya terjamin.


Baca juga: List Harga Kasur No 3 Paling Terjangkau, Mulai dari 600 Ribuan Aja


Ukuran kasur busa yang dijual pun lengkap, termasuk ada ukuran kasur busa no 3. Anda bisa cek katalognya untuk melihat koleksi produk yang dijual Kasur Busa Royal Foam.



Kasur Busa Royal Foam - Kasur Busa Terbaik di Indonesia

Rekomendasi Kasur Terbaik Menurut Gaya Tidur
By Kasur Busa Royal Foam January 1, 2025
Mempertimbangkan kasur menurut gaya tidur bisa mempersempit pilihan dan mengoptimalkan momen tidur Anda. Artikel ini akan membahasnya lebih lanjut, simak selengkapnya.
Mengenal Tingkat Keempukan Kasur Busa dan Tips Memilihnya
By Kasur Busa Royal Foam December 30, 2024
Apa saja tingkat keempukan kasur busa? Bagaimana cara memilih kasur busa yang tepat? Simak penjelasan lengkapnya berikut.
Rekomendasi Kasur Busa Portabel, Mudah Dibawa dan Disimpan
By Kasur Busa Royal Foam December 25, 2024
Kasur busa kini menjadi pilihan masyarakat luas. Dari sekian banyak tipe di pasaran, ada pula kasur busa portabel yang tidak kalah praktis serta tetap nyaman digunakan.
Ini Rekomendasi Model Dipan Kasur Busa Minimalis
By Kasur Busa Royal Foam December 23, 2024
Saat ini model dipan kasur busa beraneka ragam, Anda bisa langsung menyesuaikan dengan tipe matras hingga estetika kamar tidur.
Ini Fungsi Matrass Protector dan Tips Memilihnya
By Kasur Busa Royal Foam December 18, 2024
Pelindung atau cover kasur busa adalah lapisan tambahan empuk yang dipasang di atas permukaan kasur untuk kenyamanan ekstra. Sekilas, bentuknya mirip seperti sprei namun memiliki isian yang lebih tebal.
Kelebihan Kasur Latex dan Rekomendasi yang Nyaman
By Kasur Busa Royal Foam December 16, 2024
Kasur latex termasuk jenis yang mudah ditemui ketika Anda mencari matras. Kasur tipe ini dikenal karena tekstur yang kenyal tana membutuhkan pegas atau per sehingga terasa empuk ketika berbaring di atasnya.
5 Tips Perawatan Kasur Busa, Wajib Gunakan Sprei!
By Kasur Busa Royal Foam December 11, 2024
Sprei kasur busa juga wajib digunakan untuk menjaga kebersihan kasur. Penggunaannya juga harus rutin diganti. Agar lebih maksimal, Anda juga bisa menambahkan pelindung kasur.
Mengenal Matras Kasur Busa untuk Anak dan Rekomendasinya
By Kasur Busa Royal Foam December 9, 2024
Jenis matras kasur busa umum digunakan oleh berbagai kalangan masyarakat. Kasur ini semakin diminati karena memiliki bahan yang cukup nyaman, perawatan yang mudah, serta harga lebih terjangkau.
Mengenal Kebiasaan Tidur yang Baik untuk Kesehatan
By Kasur Busa Royal Foam December 4, 2024
Temukan tips dan kebiasaan tidur yang baik untuk meningkatkan kualitas tidur Anda. Pelajari cara tidur yang nyenyak, bangun segar, dan menjaga kesehatan tubuh dengan kebiasaan yang tepat.
Jual Kasur Busa No 2 Terbaik yang Nyaman dan Awet
By Kasur Busa Royal Foam December 2, 2024
Salah satu ukuran kasur yang direkomendasikan untuk orang dewasa adalah kasur busa no 2 atau lebih umum disebut dengan Queen Bed.
More Posts
Share by: