Blog Layout

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

October 30, 2024

Royal Foam telah lama dikenal sebagai merek kasur busa yang menawarkan produk berkualitas dan tahan lama. Tidak heran jika kasur busa Royal Foam laris manis di pasaran. Selain materialnya, fitur pendukung yang melengkapi kasur juga menjadi nilai plus tersendiri. Ini sangat cocok untuk Anda yang mengutamakan pengalaman tidur yang lebih sehat. Dengan keunggulannya tersebut, Anda tidak perlu khawatir juga soal harga karena kasur busa Royal Foam dibanderol dengan harga yang masih ramah di kantong. 


Harga kasur busa Royal Foam memang terjangkau namun produknya tidak murahan. Ini terbukti dengan penghargaan Top Brand yang telah diperoleh sebanyak empat kali berturut-turut, menunjukkan posisi terbaik di kelasnya. Merek ini juga dikenal memiliki busa yang anti kempes alias tahan lama sehingga ideal sebagai bentuk investasi jangka panjang. Apa saja produk dan keunggulan yang ditawarkan? Berapa harganya? Simak penjelasannya berikut ini. 


Rekomendasi dan Harga Kasur Busa Royal Foam


Produk yang mahal bukanlah jaminan bawah produk tersebut baik. Dengan harga yang masih terjangkau, Royal Foam menawarkan kasur busa dengan kualitas unggul dan jaminan produk yang lama sebagai bentuk pelayanan konsumen. 


Berikut adalah beberapa rekomendasinya: 


1. Kasur Busa Lipat

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

Kasur busa lipat dari Royal Foam terbuat dari material berkualitas. Tersedia dalam variasi ketebalan 5 cm dan 10 cm, kasur lipat ini cocok untuk menopang tubuh dengan baik. Selain itu, kasur ini dilengkapi dengan kain penutup halus dari katun. Harganya terjangkau, sehingga Anda tidak perlu khawatir mencari produk yang tahan lama namun tetap ramah di kantong. 


Harga: Mulai dari Rp200 ribuan


2. Grand Premiere

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

Grand Premiere menawarkan permukaan empuk yang tetap dapat mendukung tubuh dengan baik saat tidur. Dengan ketebalan busa 20 cm, Anda bisa merasa nyaman sepanjang malam. Kasur ini juga dilengkapi kain penutup dari katun yang adem dan lembut, sehingga mengurangi rasa gerah di malam hari. Setiap pembelian Grand Premiere disertai garansi selama 5 tahun.


Harga: Mulai dari Rp600 ribuan


Baca juga: Daftar Rekomendasi dan Harga Kasur Busa Royal Foam yang Awet


3. LG Marathon

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

Kasur busa LG Marathon memiliki ketebalan 20 cm dan padat, sehingga tidak mudah kempes. Busa yang padat tidak hanya membuat kasur lebih tahan lama, tetapi juga membantu menjaga postur tulang belakang. Kasur LG Marathon juga dilapisi kain katun halus yang adem dan dilengkapi dengan zipper, memudahkan perawatan dan pembersihan. Dengan harga mulai dari 900 ribuan, setiap pembelian LG Marathon dilengkapi dengan garansi selama 20 tahun.


Harga: Mulai dari Rp900 ribuan
 


4. Royal Exclusive Economy

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

Sebagai kasur busa halal pertama dan satu-satunya di Indonesia, Royal Exclusive Economy menjamin tidur yang berkualitas bagi penggunanya. Kasur busa satu ini tidak hanya memiliki kepadatan tinggi, tetapi juga ketebalan yang menguntungkan. Fitur high density foam sangat dicari karena berkaitan langsung dengan kenyamanan dan daya tahan produk. Ketebalannya mencapai 21 cm, dengan penutup kain jacquard. Setiap pembelian produk akan dilengkapi garansi selama 20 tahun.


Harga: Mulai dari Rp1,3 juta


Baca juga: 5 Rekomendasi Kasur Busa Terbaik dari Royal Foam


5. Royale

Banyak Promo! Ini Harga Kasur Busa dari Royal Foam yang Terjangkau

Kasur busa dari Royal Foam ini dirancang dengan teknologi Vacuum and Roll, sehingga dimensinya lebih kecil dan dapat dikemas dalam box. Dari segi material, Royale dilengkapi dengan busa tebal 20 cm dan padat, yang membantu menciptakan tidur yang lebih nyenyak sepanjang malam. Kasur ini juga dilapisi dengan cover dari kain knitted yang lembut dan tahan lama. Garansi untuk kasur busa Royale adalah 20 tahun.


Harga: Mulai dari Rp1,7 juta 


Nah, itulah beberapa rekomendasi dan daftar harga kasur busa dari Royal Foam. Dengan berbagai keunggulan material dan fitur pelengkap, kasur busa Royal Foam tetap ramah di kantong. Anda juga tidak perlu khawatir karena produk juga telah dilengkapi jaminan atau garansi. Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa mengunjungi toko kasur terdekat atau cek official store Royal Foam di ecommerce

Rekomendasi Kasur Terbaik Menurut Gaya Tidur
By Kasur Busa Royal Foam January 1, 2025
Mempertimbangkan kasur menurut gaya tidur bisa mempersempit pilihan dan mengoptimalkan momen tidur Anda. Artikel ini akan membahasnya lebih lanjut, simak selengkapnya.
Mengenal Tingkat Keempukan Kasur Busa dan Tips Memilihnya
By Kasur Busa Royal Foam December 30, 2024
Apa saja tingkat keempukan kasur busa? Bagaimana cara memilih kasur busa yang tepat? Simak penjelasan lengkapnya berikut.
Rekomendasi Kasur Busa Portabel, Mudah Dibawa dan Disimpan
By Kasur Busa Royal Foam December 25, 2024
Kasur busa kini menjadi pilihan masyarakat luas. Dari sekian banyak tipe di pasaran, ada pula kasur busa portabel yang tidak kalah praktis serta tetap nyaman digunakan.
Ini Rekomendasi Model Dipan Kasur Busa Minimalis
By Kasur Busa Royal Foam December 23, 2024
Saat ini model dipan kasur busa beraneka ragam, Anda bisa langsung menyesuaikan dengan tipe matras hingga estetika kamar tidur.
Ini Fungsi Matrass Protector dan Tips Memilihnya
By Kasur Busa Royal Foam December 18, 2024
Pelindung atau cover kasur busa adalah lapisan tambahan empuk yang dipasang di atas permukaan kasur untuk kenyamanan ekstra. Sekilas, bentuknya mirip seperti sprei namun memiliki isian yang lebih tebal.
Kelebihan Kasur Latex dan Rekomendasi yang Nyaman
By Kasur Busa Royal Foam December 16, 2024
Kasur latex termasuk jenis yang mudah ditemui ketika Anda mencari matras. Kasur tipe ini dikenal karena tekstur yang kenyal tana membutuhkan pegas atau per sehingga terasa empuk ketika berbaring di atasnya.
5 Tips Perawatan Kasur Busa, Wajib Gunakan Sprei!
By Kasur Busa Royal Foam December 11, 2024
Sprei kasur busa juga wajib digunakan untuk menjaga kebersihan kasur. Penggunaannya juga harus rutin diganti. Agar lebih maksimal, Anda juga bisa menambahkan pelindung kasur.
Mengenal Matras Kasur Busa untuk Anak dan Rekomendasinya
By Kasur Busa Royal Foam December 9, 2024
Jenis matras kasur busa umum digunakan oleh berbagai kalangan masyarakat. Kasur ini semakin diminati karena memiliki bahan yang cukup nyaman, perawatan yang mudah, serta harga lebih terjangkau.
Mengenal Kebiasaan Tidur yang Baik untuk Kesehatan
By Kasur Busa Royal Foam December 4, 2024
Temukan tips dan kebiasaan tidur yang baik untuk meningkatkan kualitas tidur Anda. Pelajari cara tidur yang nyenyak, bangun segar, dan menjaga kesehatan tubuh dengan kebiasaan yang tepat.
Jual Kasur Busa No 2 Terbaik yang Nyaman dan Awet
By Kasur Busa Royal Foam December 2, 2024
Salah satu ukuran kasur yang direkomendasikan untuk orang dewasa adalah kasur busa no 2 atau lebih umum disebut dengan Queen Bed.
More Posts
Share by: